DEEPENING Deepening atau pendalaman, adalah proses lanjutan dari induksi. Setelah Anda berhasil menginduksi subyek, Anda harus segera membawa subyek untuk masuk trance lebih dalam lagi.