Page 73 - Kelas XII. 1a. Wilayah dan Pewilayahan
P. 73
Unit Pembelajaran
Wilayah dan Pewilayahan
Ditanya :
Lokasi fasilitas sosial yang dapat dijangkau penduduk kedua kota
secara seimbang.
Jawab :
lokasi yang dipilih adalah pada jarak 10 Km Diukur dari kota B
dS3 − S4
3 − 4 =
1 + √PS4 ∶ PS3
15
=
1 + √20.000 ∶ 5.000
15
=
1 + √4
= 5 Km
Jadi lokasi pusat pelayanan yang paling menguntungkan adalah
pada jarak 5 Km diukur dari kota S3
75

