Page 10 - Antibiotik Bawang Batak
P. 10

Bawang Batak                            02


                      (Allium chinense G.Don
                                                                    .)









            Klasifikasi Bawang batak (Allium chinense G.Don.)

            1.   Kingdom : Plantae
            2.   Divisi : Spermatophyta
            3.   Kelas : Monocotyledoneae
            4.   Ordo : Asparagales
            5.   Famili : Amaryllidaceae

            6.   Genus : Allium
            7.   Spesies : Allium chinense
                                   G.Don

             Bawang  Lokio  merupakan  salah  satu  golongan
            sayuran  yang dapat dibudidayakan, namun untuk
            pada  saat  ini  pembudidayaannya  masih  belum
            banyak. Bawang Lokio dapat tumbuh di berbagai
            jenis  tanah  tetapi  tumbuhan  ini  akan  lebih  baik
            tumbuh di tanah berdrainase, lempung dan sedikit
            asam/basa. Tumbuhan ini lebih menyukai hidup di

            habitat  tanah  yang  lembab  dan  tumbuh  dengan
            baik dengan terpapar sinar matahari. Kisaran suhu
            optimal  bawang  Lokio  untuk  tumbuh  dan
            menghasilkan tunas baru adalah 15-25ºC, dimana
            fotosintesis  menurun  ketika  suhu  meningkat  dari
            15ºC  menjadi  35ºC,  sedangkan  transpirasi
            meningkat.







                                    H O M E
               B A C K                                       N E X T
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15