Page 33 - E-Modul Guru
P. 33

2      Amphetamine


                                                           Amphetamine               adalah           jenis
                                                           psikotropika         golongan        II    yang
                                                           biasanya  berbentuk  kristal,  tablet,

                                                           maupun  bubuk  yang  umumnya
                                                           berwarna putih dan keabuan.


                                Sumber: BTC.com

                   3     Flunitrazepam

                         Flunitrazepam                merupakan

                         psikotropika  golongan  III  yang
                         sejenis  obat  penenang  yang
                         digunakan          untuk       mengatasi

                         masalah  sulit  tidur  (insomnia)
                         dan        pengobatan            sebelum           Sumber: Aidho Health.com

                         anestesi.


                    4    Nitratrazepam

                          Nitratrazepam adalah jenis psikotropika

                          golongan  IV  yang  biasanya  berbentuk
                          tablet.       Nitratrazepam            umumnya
                          digunakan  dalam  dunia  kesehatan

                          untuk    mengobati  masalah  tidur
                          (insomnia).
                                                                                  Sumber: AGP.com


                     5    LSD (Lysergic Acid Diethylamide)

                          LSD       merupakan          jenis      psikotropika
                          golongan I yang apabila dikonsumsi dapat

                          menimbulkan  halusinasi.  LSD  biasanya
                          digunakan  untuk  membantu  pada  proses

                          pengobatan          bagi      orang-orang         yang
                          mempunyai  penyakit  gangguan  jiwa  atau
                          sakit ingatan.
                                                                                    Sumber: Liputan6.com



                              Kelas VIII SMP/MTs               Semester Ganjil                               25
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38