Page 23 - Momentum
P. 23

E-Modul  Model Pembelajaran CinQASE Kelas X KD. 3.10





             kecepatannya berubah dari v1 ke v2. Dalam situasi ini, kita dapat menggunakan persamaan (1.5) untuk

                                          ̅
             mendefinisikan gaya rata-rata     yang bekerja pada bola. Persamaan (1.5) dapat dituliskan sebagai
             berikut.

                           ̅
                              ∙ ∆   = ∆   =    −                                               (1.6)
                                           2
                                                2
                       ̅
             Hasil kali   ∆   disebut impuls, atau lengkapnya impuls gaya dan diberi simbol I. Jadi,
                              = ∆   =    −                                                     (1.7)
                                      2
                                           2
             Persamaan (1.3) dikenal sebagai teorema impuls-momentum. Dari definisi, satuan impuls adalah N.s.
             akan tetapi, menurut persamaan (1.3) impuls sama dengan perubahan momentum. Jadi, satuan impuls
                                                       ̅
             sama  satuan  momentum.  Gaya  rata-rata      dan  selang  waktu  bekerjanya  gaya  biasanya  sukar
             ditentukan sehingga untuk menghitung impuls digunakan persamaan (1.3).



                 Contoh Soal

                 Dalam suatu permainan sepak bola, seorang pemain melakukan


               tendangan penalti. Tepat setelah ditendang bola melambung
               dengan kecepatan 50 m/s. Bila gaya tendangan 250 N sepatu

               pemain menyentuh bola selama 0,3 sekon. Berapakah massa

               bola tersebut?
                                                                               Gambar 1.6 Menendang Bola
               Penyelesaian                                                    Sumber: https://media.gettyimages.com


                                      ⁄
               Diketahui :      = 50       
                                = 250   

                           ∆    =  0,3   

               Ditanyakan: massa bola (m) =....?


               Jawab

                              ∙ ∆         =   (   −    )
                                                1
                                           2
                           250 ∙ 0,3 =   (50 − 0)


                           75             =   (50)

                                            = 1,5     

               jadi, massa bola adalah sebesar 1,5 kg






                                                                                                          18


      Wa Ode Dian Rahmawati, Jurusan Pendidikan Fisika
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28