Page 32 - K.D 3.27 Termodinamika
P. 32
TERMODINAMIKA
Kerjakan tugas dibawah ini berdasarkan kode pasangan A!
Tugas Pasangan A
Berdasarkan fenomena pada vidio di atas, bersama dengan pasangan anda diskusikan
dan analisis konsep “Bagaimana cara kerja dari termometer diatas. Sebutkan juga
jenis termometer jenis lain beserta cara kerjanya. Lalu, temukan apa yang
membedakan dari masing-masing termometer tersebut“ Gunakan buku literatur yang
anda miliki atau dari sumber belajar baik di internet ataupun lainnya.
Petunjuk :
Silahkan klik tombol menu di bawah untuk mengerjakan tugas Pasangan A. Baca dan
pahami materi dengan seksama!
2. Hukum I Termodinamika
Pada hakikatnya perpindahan kalor adalah perpindahan energi. Jika sejumlah kalor Q
ditambahkan ke dalam sistem dan sistem itu tidak menghasilkan usaha selama proses itu
berlangsung, maka energi dalam sistem itu meningkat setara dengan besar Q. Jadi,
perubahan energi dalam sistem itu sama dengan jumlah kalor yang ditambahkan ΔU = Q.
Jika suatu sistem melakukan usaha dengan berekspansi
Gemar Membaca terhadap lingkungannya dan selama proses
itu tidak ada kalor yang masuk ke dalam sistem, maka kalor
Hukum I Termodinamika
akan keluar dari sistem dan energi dalamnya berkurang.
berbunyi “Untuk setiap
proses apabila kalor Q Dengan demikian, jika W positif maka ΔU negatif.
diberikan kepada sistem dan Sebaliknya, jika W negatif makan ΔU positif. Oleh
sistem melakukan usaha W, karena itu, ΔU = -W. Jika perpindahan kalor dan usaha
maka akan terjadi perubahan
berlangsung bersama-sama, maka perubahan energi dalam
energi dalam ΔU = Q – W”
sistem itu adalah:
U2 – U1 = ΔU = Q – W (1)
E-Modul Model Pembelajaran CinQASE Kelas XI KD 3.7
25