Page 18 - E-MODUL HIDROLISIS GARAM DAN LARUTAN PENYANGGA
P. 18

d.  Garam dari Asam Lemah dan Basa Lemah

                         Garam  yang  berasal  dari  asam  lemah  dan  basa  lemah,  misalnya

                                                                                                +
                  NH4CH3COO dapat mengalami hidrolisis dan terionisasi menjadi ion NH4
                                                                               -
                                     -
                                                      +
                  dan  ion  CH3COO .  Baik  ion  NH4   maupun  ion  CH3COO   dapat  bereaksi
                  dengan air sehingga dalam larutan dihasilkan ion H  dan ion OH . Reaksi
                                                                                        -
                                                                          +
                  yang terjadi dalam larutan sebagai berikut.





                                             →                       +






                              NH4CN                     NH4                     CN
                                                            +
                                                                                   –
















                                                   Keterangan:




                                                 N       H       C

                                                           +
                                       NH4CN(aq) → NH4 (aq) + CN (aq)
                                                                       –
                                +
                                              -
                         Ion  H   dan  ion  OH   sama-sama  dihasilkan  dalam  hidrolisis  garam
                  jenis ini sehingga sifat larutan ditentukan oleh harga tetapan ionisasi asam
                  (Ka) dan tetapan ionisasi basa (Kb). Oleh karena kedua ion garam dapat

                  bereaksi  dengan  air,  maka  hidrolisis  yang  terjadi  dikatakan  sebagai







                                                                                         15    15
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23