Page 101 - 45 Model Pembelajaran Spektakuler Buku Pegangan Teknis Pembelajaran di Sekolah
P. 101
12 Teknik Hafalan Model 1
Teknik Hafalan Umum
Pengertian: 31
Teknik Hafalan Model 1 adalah teknik mengetahui atau
memahami sesuatu dengan cara dibaca atau diucapkan berulang-
ulang sampai hafal. Teknik ini disebut juga teknik memorisasi ,
yaitu teknik menyimpan data dan informasi pengetahuan yang
diperoleh dalam otak seseorang.
Semakin kuat ingatan seseorang, semakin cepat pula
ia dalam menghafalkan sesuatu. Demikian pula dalam hal
kemampuan otak menampung informasi, semakin besar
kapasitas memori yang dimiliki, semakin banyak pula wawasan
dan pengetahuan yang dimampu diserap dan diperoleh.
Teknik belajar menggunakan Metode Hafalan dan
memorisasi adalah teknik yang paling lazim dilakukan setiap
anak yang sedang menuntut ilmu. Terutama mereka-mereka
http://facebook.com/indonesiapustaka dalam sekolah-sekolah formal nonkejuruan, hampir 90%
yang sedang menuntut ilmu di sekolah-sekolah formal. Di
Jasa Ungguh Muliawan, Menyulap Siswa Kaya Prestasi di Dalam dan Luar Sekolah
31
(Yogyakarta: FlashBooks, 2012), hlm. 58–60.
103