Page 180 - 45 Model Pembelajaran Spektakuler Buku Pegangan Teknis Pembelajaran di Sekolah
P. 180
5. Guru memberi contoh nyata pelaksanaan praktik di
lapangan.
6. Siswa secara perseorangan maupun kelompok mempraktik-
kan pengetahuan yang telah diperoleh dari guru. Baik dalam
bentuk teori maupun praktik yang telah didemonstrasikan
guru.
Contoh 1
Mata Pelajaran:
� Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
Materi:
� Olahraga Basket
Subjudul:
• Melempar dan Menangkap Bola
Langkah Kerja:
1. Guru menyiapkan materi pelajaran yang sesuai dari
berbagai sumber pustaka dan referensi, sesuai kurikulum
yang berlaku.
2. Guru menjelaskan teknis pelaksanaan cara melempar dan
menangkap bola.
http://facebook.com/indonesiapustaka 182 melempar bola di hadapan siswa. Contoh:
3. Guru mempraktikkan secara langsung cara menangkap dan