Page 38 - 100 Cerita Rakyat Nusantara
P. 38

Setelah menemukan pusaka kerajaan, Paman Sareang

             semakin pongah. Saat Sandean Raja sudah dewasa, Paman
             Sareang tak mau menyerahkan takhta padanya. Akhirnya,
             Sandean Raja memilih untuk pergi meninggalkan istana.
                 Dalam perjalanan, Sandean Raja mendengar bisikan suara

             kakaknya, Dayang Bandir.
                 “Pergilah ke Kerajaan Barat, temui Raja Sorma. Dia
             adalah kakak dari ibu kita. Dia tak culas seperti Paman
             Sareang.”




                                                                                        35
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43