Page 21 - e-LKPD Berbasis PjBL-STEM Hidrolisis Garam
P. 21
Research
1. Perhatikan pertanyaan di bawah ini!
2. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan klik tombol di
bawah.
Berpikir
lancar
Pertanyaan
1. Mengapa garam jika dilarutkan dalam air dapat memerahkan
kertas lakmus biru?
2. Berapa nilai pH larutan jika nilai Ka = Kb?
3. Sebutkan beberapa penerapan hidrolisis garam yang sering Anda
temui dalam kehidupan sehari-hari!
e-LKPD Berbasis PjBL-STEM 13