Page 147 - Kumpulan Soal Sumatif Tengah VII,VIII dan akhir semester genap IX
P. 147

KISI-KISI  PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP MAPEL PAI KELAS VIII

                                                      TAPEL 2023-2024
                   MATERI                                    INDIKATOR                           SOAL NO       PG

        Iman Kepada Rasul               Menjelaskan pengertian rasul dengan tepat                    1          1

                                        Dapat mengemukakan perilaku yang menunjukkan beriman kepada rasul   2   1
                                        Dapat mengemukakan perbedaan antara nabi dan rasul           3          1
                                        Disajikan ilustrasi mukjizat nabi, peserta didik dapat menentukannya dengan tepat   4   1
                                        nama nabinya
        Berbuat Baik Pada Ortu Dan Guru   Dapat menjelaskan hokum menghormati kepada orang tua       5          1

                                        Dapat menjelaskan hokum menghormati kepada guru              6          1
                                       Dapat menjabarkan sikap yang tepat dalam merawat orang tua yang sedang sakit   7   1

                                       Dapat mencontohkan perilaku yang durhaka kepada orang tua     8          1
        Gemar Beramal Shaleh Dan Berbaik Sangka   Dapat menjelaskan pengertian Amal Shaleh           9          1
                                       Dapat menjelaskan istilah baik sangka                        10          1
                                        Dapat  menjelaskan pengertian Amal Jariyah                  11          1

                                       Dapat menjelaskan manfaat husnudzan                          12          1
        Ibadah Puasa Membentuk Pribadi yang   Dapat menyebutkan puasa Sunnah                        13          1
        Bertaqwa
                                       Dapat menjelaskan pengertian puasa wajib                     14          1

                                        Dapat menjelaskan hukum puasa Ramadhan                      15          1
                                        Dapat menyebutkan macam-macam puasa Sunnah                  16          1
                                        Dapat menunjukkan salah satu puasa Sunnah setelah idul fitri   17       1

                                        Dapat menentukan nama hari haram puasa                      18          1
                                        Dapat menentukan nama puasa yang dilakukan karena janji     19          1
                                       Dapat  menentukan istilah ibadah  dengan berdiam diri dimasjid pada malam   20   1
                                        bulan ramadhan
                                       Dapat  mengklasifikasikan waktu puasa asyura                 21          1
                                       Dapat  mengklasifikasikan hal-hal yang termasuk sunah puasa ramadhan   22   1
                                       Dapat  mengklasifikasikan orang-orang yang dibolehkan tidak berpuasa ramadhan   23   1

                                       Dapat merasionalkan tentang wajibnya puasa nadzar            24          1
                                       Dapat mengaitkan ayat tentang perintah puasa                 25          1
                                       Dapat menghubungkan tentang macam-macam puasa wajib          26          1

                                        Dapat menemukan waktu yang diharamkan puasa                 27          1
                                       Dapat menerangkan tujuan puasa ramadhan                      28          1
                                        Dapat mengklasifikasi nama puasa akibat melanggar hubungan suami istri di siang   29   1
                                       hari
                                        Dapat menghubungkan nama-nama puasa dalam pernyataan yang hukumnya wajib   30   1
   142   143   144   145   146   147   148   149   150   151   152