Page 3 - Latihan ebook desma fitri
P. 3

Pendahuluan (10 Menit)

            1. Mengucap salam sebelum kegiatan pembelajaran
            2. Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran.
            3 .Guru mengecek absensi peserta didik.
            4. Guru memberikan motivasi pada      peserta didik untuk   fokus melaksanakan proses belajar
                dengan memberikan  permainan kata berantai (Ice Breaking)
            5. Peserta didik dan pendidik melakukan tanya jawab tentang materi sebelumnya dan keterkaitannya
              dengan materi yang akan dipelajari. (Apersepsi)
            6.Peserta didik mendengarkan penjelasan dari pendidik tentang materi, tujuan, langkah-langkah dan
               penilaian pembelajaran. (Komunikasi)
            7.Pendidik memberikana asesmen diagnostik dalam bentuk pertanyaan.
            8.   Bisakah Ananda menjelaskan tentang pengertian teks deskripsi?
            9.   Apakah tujuan dari teks deskripsi ?
            10. Bisakah kamu menyebutkan ciri-ciri dari teks deskripsi?

            Inti (60 Menit)
            Tahap 1 Pengenalan masalah (Penentuan Pertanyaan Mendasar) penentuan topic masalahnya
            disini
                1.  Peserta   didik   mengamati      contoh    video    Geopark     Silokek    melalui   link
                   (https://www.youtube.com/watch?v=3R0ky-Zfc1o)  dalam  memecahan  masalah  dari
                   pertanyaan pemantik (literasi, teliti, bernalar kritis, TPACK)
   1   2   3   4   5   6   7   8