Page 39 - NAPZINE MAGAZINE
P. 39

Fase 4                         Kebiasaan                                              NAPZINE



                                            Penggunaan narkoba udah jadi kebiasaan yang
                                            mengingat dan mulai berpengaruh ke kehidupan sosial
                                            lo. Bakal udah mulai susah lepas dari narkoba di tahap

                                            ini.







             Fase 5                         Ketergantungan




                                            Karena udah terlalu terikat dengan naroba secara
                                            mendalam, akhirnya muncul ketergantungan dari diri.
                                            Kalau berhenti pakai atau dosisnya kurang, timbul
                                            gejala putus obat berupa nyeri atau bentuk penderitaan
                                            pada tubuh lainnya





             Fase 6                         Intoksifikasi




                                            Pemakaian narkoba yang terus-menerus itu
                                            mengakibatkan keracunan. Hal ini lantaran
                                            penyalahgunaan narkoba bikin kerusakan pada organ
                                            tubuh dan otak.





             akibat  penyalahgunaan  narkoba  bisa  bikin  fungsi  otak  dan  perkembangan

             terganggu.  Mulai  dari  daya  ingat  menurun  dan  mudah  lupa,  sulit  fokus,
             halusinasi,     nggak      bisa    bertindak      rasional,    berkhayal      terus-terusan,
             kemampuan  belajar  merosot,  prestasi  menurun,  sampai  gampang

             melakukan kekerasan.
             Selain itu, penyalahgunaan narkoba juga bisa bikin gangguan kesehatan lain.

             Contohnya  kerusakan  atau  gangguan  fungsi  organ  tubuh  (hati,  jantung,
             paru-paru,  ginjal,  kelenjar  endokrin,  dan  sistem  reproduksi),  rentan  tertular

             virus  Hepatitis  B  dan  Hepatitis  C,  HIV/AIDS,  penyakit  kulit,  infeksi  menular
             seksual, dan kurang gizi serta gigi menjadi rapuh atau mudah berlubang.







                                                                                              Napzine magazine  |   39
   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44