Page 63 - E-MAGAZINE HOUSEHOLD WASTE MANAGEMENT FIX_Neat
P. 63

Pengolahan Sampah Anorganik dengan


                          DAUR ULANG <- PLASTIK




             Lakukan langkah-langkah di bawah ini untuk mulai mendaur ulang sampahmu!


               1. Koleksi


                    Langkah pertama dalam proses daur ulang sampah yaitu mengumpulkan material atau
               plastik yang akan didaur ulang.
               2. Sortir


                    Setelah  sampah  plastik  dikumpulkan,  pelaku  daur  ulang  akan  menyortir  dengan  lebih
               detail berdasarkan beberapa item, mulai dari jenis plastik (bahan pembuatan), warna plastik,
               kandungan  resin,  atau  bahkan  cara  pembuatannya.  Proses  ini  menjadi  salah  satu  bagian
               penting karena jenis plastik yang berbeda harus diproses dengan cara yang berbeda pula.
               .     Untuk menyortir sampah plastik, kita juga harus mengetahui simbol dan jenis plastik.
               Berikut 7 simbol daur ulang plastik beserta kode:


















                                                                                               Sumber: Zerowaste.id









               3. Pencucian


               4. Resizing

                       Sampah  plastik  yang  sudah  di  sortir  dan  dicuci,  kemudian  dipotong  menjadi  serpihan-
               serpihan kecil.

               5. Pemilahan Plastik

                    Pada saat pemilihan, serpihan-serpihan plastik diuji untuk menentukan kualitasnya.
               6. Penggabungan

                  Langkah  terakhir  dalam  proses  daur  ulang  sampah  plastik  yaitu  penggabungan,  dimana
               serpihan-serpihan  plastik  dihancurkan  dan  dilebur  menjadi  pelet  plastik.  Kemudian,  pelet
               plastik  tersebut  diangkut  ke  perusahaan  manufaktur  plastik  dan  siap  digunakan  kembali
               untuk memproduksi produk bermanfaat lainnya.




    60
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68