Page 47 - E-BIOMAGZ MATERI JARINGAN HEWAN KELAS XI SMA
P. 47
Sistem Saraf Sangat Kompleks
“Jika otak manusia itu cukup sederhana
untuk dipahami, maka kita akan terlalu
mudah untuk memahaminya”
-Peter D. Kramer-
Kramer adalah seorang Psikiater (dokter
spesialis kejiwaan) asal Amerika yang juga
penulis buku penelitian medis antidepresant
bertajuk Listening to Prozac. Kutipan dari buku
Kramer tersebut adalah teka-teki yang
menarik karena menjelaskan kompleksitas
dunia sistem saraf yang terlalu rumit untuk
diuraikan. Bahkan, mungkin pemahaman kita
saat ini tidak mendekati batas untuk
Peter D. Kramer menguraikan seluruh kompleksitas sistem
saraf.
Jika direntangkan, panjang jaringan saraf manusia
adalah 850.000 KM. Sementara jarak antara bumi
dan bulan itu hanya sekitar 384.400 KM.
Apa yang kalian pikirkan
pertama kali saat melihat
gambar ini?
Sungguh Tuhan menciptakan
segala sesuatu tidak Ada yang
Sia-Sia
E-BIOMAGZ 47