Page 1057 - FLIPBOOK MODUL BIOLOGI 2024/2025
P. 1057
LAMPIRAN 1.9
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
Aktivitas 4.14
Mengenal Tahapan Kloning pada Domba Dolly
1. Cermati gambar di bawah ini!
2. Jawablah pertanyaan berikut.
a. Apakah kalian menemukan bahwa domba donor dan resipien berjenis kelamin sama? Jika
ya, mengapa?
b. Apa yang dilakukan pada sel kelenjar susu domba donor, dan pada sel telur domba
resipien?
c. Energi apakah yang digunakan untuk menyatukan nukleus dari sel donor dengan sel telur
resipien yang sudah dihilangkan intinya?
d. Mengapa sel yang sudah disatukan mampu membelah dan membentuk embrio?
e. Mengapa domba hasil kloning yang tumbuh dalam rahim domba resipien sifatnya sama
dengan domba donor?
3. Sajikan jawaban kalian dalam bentuk PowerPoint dan presentasikan di depan kelas.

