Page 1059 - FLIPBOOK MODUL BIOLOGI 2024/2025
P. 1059
LAMPIRAN 1.11
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
Aktivitas 4.16
Mengenal Pembuatan Vaksin Covid-19 di Indonesia
1. Perhatikan dan cermati video pada link berikut.
https://www.youtube.com/watch?v=628XpPiTdN4
2. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut.
a. Apakah nama 2 vaksin Covid-19 yang dibuat di Indonesia?
b. Apakah dasar untuk membuat vaksin nusantara?
c. Apakah dasar untuk membuat vaksin merah putih?
d. Ada berapa tahap pembuatan vaksin dan sampai tahap mana proses pembuatan 2 vaksin di
Indonesia?
3. Sajikan jawaban kalian dalam bentuk PowerPoint dan presentasikan
di depan kelas.

