Page 11 - TIM 12 WORKSHOP_KUBUS
P. 11

Unsur











                  Setelah mengetahui definisi, kita perlu mengetahui unsur
                  unsur  apa  saja  yang  ada  di  Kubus.    Secara  umum  unsur

                  unsur  Kubus  terdiri  dari  6  unsur,  yaitu  sisi,  rusuk,  titik

                  sudut,  diagonal  bidang,  diagonal  ruang  dan  bidang

                  diagonal.  Agar  lebih  jelas  pelajari  gambar  gambar  di

                  bawah ini!








                     https://youtu.be/gQA9C2Uq6fU?si=8ac7BhPD2hOeFROX
























                 Gambar 1.7                          Gambar 1.8                            Gambar 1.9
               Sisi dari Kubus                    Rusuk dari Kubus                    Titik Sudut dari Kubus






















                Gambar 1.10                           Gambar 1.11                          Gambar 1.12
         Diagonal bidang dari Kubus            Diagonal ruang dari Kubus            Bidang Diagonal dari Kubus






      4
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16