Page 6 - TIM 12 WORKSHOP_KUBUS
P. 6

PENDAHULUAN








             C. Kompetensi Dasar (KD)

             Kompetensi  dasar  (KD)  yang  akan  anda  capai  dalam

             pembelajaran ini adalah:



             3.9. Membedakan dan menentukan luas permukaan dan volume

             bangun ruang sisi datar(kubus, balok, prisma, dan prisma)

                1. Menyebutkan unsur-unsur kubus.

                2. Membuat jaring-jaring kubus.

                3. Menemukan  rumus  dan  menghitung  luas  permukaan

                   kubus.
                4. Menemukan rumus dan menghitung volume kubus.

                5.   Mengenal  dan  menyebutkan  bidang,  rusuk,  diagonal

                   bidang, diagonal ruang, bidang diagonal kubus.

                6. Merancang kubus untuk volume tertentu

                7. Menyelesaikan soal yang berkaitan dengan kubus.



             4.9.  Menyelesaikan  masalah  yang  berkaitan  dengan  luas

             permukaan  dan  volume  bangun  ruang  sisi  datar  (kubus).

             Setelah  anda  mempelajari  modul  ini  diharapkan  anda  dapat

             menguasi kompetensi dengan,

                1. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan kubus.
                2. Menyelesaikan  masalah  yang  berkaitan  denganJaring-

                   jaring: kubus.

                3. Menyelesaikan  masalah  yang  berkaitan  dengan  Luas

                   permukaan: kubus.

                4. Menyelesaikan  masalah  yang  berkaitan  dengan  Volume:
                   kubus












      v
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11