Page 15 - Modul Elektronik Evaluasi Pembelajaran Matematika
P. 15
KEGIATAN PEMBELAJARAN
A.Tujuan Pembelajaran
Membuat model matematika soal yang berkaitan dengan programlinier;
Menentukan daerah penyelesaian program linier;
Menentukan nilai optimummasalah program linier yang berkaitan
denganmaslaha kontekstual sehari-hari.
B.Uraian Materi
Sistem Pertidaksamaan Linier
disebut sebagai Sistem Pertidaksamaan Linier Dua Variabel (PtLDV).
Menentukan Daerah Penyelesaian Suatu Sistem Pertidaksamaan Linier
a. Daerah himpunan penyelesaian suatu PtLDV dapat dicari
menggunakan metode uji titik.