Page 27 - E-Modul Suhu Kalor Berbasis Kearifan Lokal-Sera Okta _Spread
P. 27
B. KALOR
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Mengetahui proses pembuatan batik tulis
2. Menjelaskan konsep kalor
3. Menghubungkan perubahan wujud zat dengan kearifan lokal
4. Mendeskripsikan hubungan antar kalor dan batik tulis disetiap proses
pembuatannya
5. Mengetahui perpindahan kalor
PENGERTIAN KALOR
Sebelum mempelajari tentang pengertian kalor, mari kita ketahui proses dalam
membuat batik yang satu ini.
Perhatikan video berikut :
(2.3 Tahap Kasakan)
Sumber : Dokumentasi Pribadi
20