Page 4 - TUGAS 1.2.a.3
P. 4
Pengalaman Negatif
RODA EMOSI PLUTCHIK
Dampak emosi yang saya rasakan jika
mengingat pengalaman negatif ini
hingga sekarang adalah sedih. Saya
merasakan bahwa dibanding-
bandingkan dengan orang lain tidak
enak. Dengan dibandingkan dengan
orang lain saya merasa bahwa
pencapaian saya tidak dihargai. Dan hal
ini menjadi satu pelajaran berharga
bahwa saya tidak akan membandingkan
orang lain, teramsuk kemampuan murid
saya.