Page 8 - TUGAS 1.2.a.3
P. 8

PENGALAMAN - MEMBENTUK KARAKTER















                                                                                                                             Otak  manusia  dapat  menyimpan  informasi  dan

                                                                                                                       peristiwa secara jangka pendek dan jangka panjang.


                                                                                                                       Suatu  peristiwa  yang  dianggap  penting  dalam  hidup


                                                                                                                       akan  disimpan  otak  dalam  memori  jangka  panjang.

                                                                                                                       Misalnya                         pengalaman                             yang                  bersifat                         negatif


                                                                                                                       (menyedihkan)  dan  pengalaman  yang  bersifat  positif

                                                                                                                       (menyenangkan).


                                                                                                                          Saat masih anak-anak, saya merasa menjadi korban

                                                                                                                       dari  kepintaran  kakak.  Dulu  pemikiran  negatif


                                                                                                                       tersebut bisa menjatuhkan serta membuat saya merasa

                                                                                                                       tidak  berdaya,  terperangkap,  dan  tidak  memiliki


                                                                                                                       pilihan selain menerima untuk bersekolah di SD dan


                                                                                                                       SMP tersebut, karena sekolah negeri di tempat saya

                                                                                                                       hanya  ada  satu.  Sedangkan  pengalaman  menyenangkan


                                                                                                                       memberikan  energi  dan  membentuk  karakter  postif,

                                                                                                                       menumbuhkan rasa percaya diri dan rasa dihargai.
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13