Page 9 - Mengenal Drama
P. 9
Kaidah Kebahasaan Menulis Drama
Drama
Naskah drama dapat dibuat
Berupa Dialog berdasarkan karya yang sudah
Menggunakan tanda petik pada dialog
Menggunakan kata ganti orang ketiga pada bagian ada, misalnya dari dongeng,
prolog atau epilog (dia, belau, ia, -nya) cerpen,novel, biografi, dan
Menggunakan kata ganti orang pertama pada
bagian dialog (aku, saya, kami, kita, kamu) sumber-sumber lain. Akan
Banyak menggunakan konjungsi temporal (sebelum,
sekarang, setelah, mula-mula, kemudian) lebihbaik, apabila naskah itu
Banyak menggunakan kata kerja yang dibuat sendiri,berdasarkan
menggambarkan suatu peristiwa (menyuruh,
menobatkan, menyingkirkan, menghadap, imajinasi dan pengalaman
beristirahat)
Banyak menggunakan kata kerja yang sendiri,sehingga hasilnya lebih
menggambarkan suatu pikiran/perasaan orisinal.
(merasakan, mengingat, mengharapkan,
mendambakan, memngalami)
menggunakan kata sifat untuk menggambarkan
tokoh (ramai, bersih, baik, gagah, kuat)