Page 68 - FIX - REV_Modul Barisan dan Deret_ Mutiah Allayda Gayatri
P. 68
Selesaikanlah masalah di bawah ini dengan menggunakan tahap-tahap
E S a i
kemampuan berpikir komputasional!
1. 30 cm
Dalam rangka menyambut HUT RI ke-78, desa Mekar Jaya mengadakan lomba
tarik tambang antar RT untuk remaja berusia 17 - 20 tahun dan setiap tim
berjumlah 6 orang. Jika jarak setiap anggota tim membentuk pola deret
geometri , maka berapakah minimal panjang tali yang harus disediakan oleh
panitia? jika diketahui bahwa jarak terpendek antar pemainnya adalah 30 cm
dan terpanjangnya 960 cm!
Jawab:
64

