Page 36 - 3. Buku lilik pranata 2-cetak
P. 36

1)  Memahami,  menguji  dan  menggunakan  berbagai

                          konsep  utama  dari  program  teoritis  untuk
                          diterapkan pada praktik klinik.

                      2)  Mengembangkan keterampilan teknikal, intelektual,

                          dan   interpersonal   sebagai   persiapan   untuk
                          memberikan asuhan keperawatan pada pasien.

                      3)  Menemukan berbagai prinsip dan mengembangkan
                          suatu wawasan dengan melalui latihan praktik yang

                          bertujuan  agar  dapat  menerapkan  suatu  ilmu-ilmu
                          dasar  ke  dalam  prakatik  keperawatan,  sasaran

                          pembelajaran  ini  agar  perserta  didik  dapat

                          mengintegrasikan dan  menerapkan konsep-konsep,
                          prinsp,  dan  teori  dari  ilmu  pengetahuan  dalam

                          praktik klinik.
                      4)  Mempergunakan  keterampilan  dalam  pemecahan

                          suatu  masalah  dengan  cara  berpikir  tentang
                          observasi  yang  saling  berkaitan  satu  sama  lain

                          dengan proses: pengkajian, pengambilan keputusan,

                          perencanaan, tindakan, dan evaluasi.
                   c. Strategi Pembelajaran

                            Strategi  pembelajaran  ini  dapat  dilihat  dari  dua

                   aspek  seperti  :  proses  PBP  dalam  mempersiapkan  suatu
                   perserta didik dalam  melakukan pembelajaran klinik dan











                                   Pengelolaan Pembelajaran Pratikum  29
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41