Page 42 - Produk Akhir E-Modul
P. 42
4. Indera Peraba
Gambar 17: Indera Peraba Sumber: (Solomon, 2012, p.5)
Dalam kajian spa yang dimaksud dengan relaksasi indera peraba
adalah relaksasi melalui sentukan dan tekanan untuk merelaksasi otot.
Melalui pemijatan otot-otot yang kaku dapat dilemaskan dan peredaran
darah menjadi lancar. Melalui indera peraba sentuhan dan tekanan hal
yang dapat pula dilakukan adalah refleksi, yaitu teknik penekanan pada
beberapa titik dari bagian kaki, tangan dan telinga dengan tujuan untuk
memulihkan kesehatan atau mendeteksi penyakit dalam.
35