Page 85 - Report Final MMIX 31 Des 2022
P. 85
These financial statements are originally issued in Indonesian language.
- 74 -
PT MULTI MEDIKA INTERNASIONAL Tbk PT MULTI MEDIKA INTERNASIONAL Tbk
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN (Lanjutan) NOTES TO THE FINANCIAL STATEMENTS (Continued)
UNTUK 31 DESEMBER 2022 DAN 2021 DECEMBER 31, 2022 AND 2021
(Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain) (Expressed in Rupiah, unless otherwise stated)
Amendemen tersebut juga terkait dengan hal-hal The amendments also relate to the following:
sebagai berikut:
a. menetapkan bahwa hak entitas untuk a. specifies that the entity's right to defer
menangguhkan penyelesaian liabilitas harus settlement of the liability must exist at the end
ada pada akhir periode pelaporan; of the reporting period;
b. mengklarifikasi bahwa klasifikasi tidak b. clarify that the classification is not affected by
terpengaruh oleh niat atau harapan manajemen management's intentions or expectations of
tentang apakah entitas akan menggunakan whether the entity will exercise its right to
haknya untuk menangguhkan penyelesaian suspend settlement of the liability;
liabilitas;
c. mengklarifikasi bagaimana kondisi pinjaman c. clarify how loan conditions affect
mempengaruhi klasifikasi dan classification and
d. memperjelas persyaratan untuk entitas d. clarify the requirements for an entity to
mengklasifikasikan liabilitas berdasarkan pada classify a liability based on its ability to settle
kemampuan untuk menyelesaikan liabilitas the liability by issuing its own equity
dengan menerbitkan instrumen ekuitas sendiri. instruments.
• PSAK No. 1 (Amendemen 2021), mengenai • PSAK No. 1 (Amendment 2021), regarding
“Penyajian Laporan Keuangan yang Mengubah “Presentation of Financial Statements that Change
Istilah “Signifikan” Menjadi “Material” dan the Term “Significant” to “Material” and Provides
Memberi Penjelasan Mengenai Kebijakan Explanation of Material Accounting Policies”.
Akuntansi Material”.
• PSAK No. 16 (Amendemen 2021), mengenai • PSAK No. 16 (Amendment 2021), regarding
“Aset Tetap tentang Hasil Sebelum Penggunaan “Fixed Assets on Yield Prior to Intensified Use”.
yang Diintensikan”.
Secara umum, Amendemen PSAK No. 16 tersebut: In general, the amendments to PSAK No. 16:
a. Paragraf 17(e) mengklasifikasi hal berikut: a. Paragraph 17(e) classifies the following:
- melarang pengurangan hasil neto - prohibits deducting the net proceeds from
penjualan setiap item yang dihasilkan, saat the sale of each item produced, while
membawa aset ke lokasi dan kondisi yang bringing the asset to the location and
diperlukan supaya aset siap digunakan condition necessary for the asset to be
sesuai dengan intensi manajemen, dari ready for use in accordance with
biaya pengujian (seperti sampel yang management's intent, from the cost of
dihasilkan ketika menguji apakah aset testing (such as samples generated when
tersebut berfungsi dengan baik). testing whether the asset is functioning
properly).
- mengklarifikasi arti dari ‘pengujian’, yang - clarify the meaning of ‘test’, which
menegaskan bahwa ketika menguji apakah confirms that when testing whether an
suatu aset berfungsi dengan baik, suatu asset is functioning properly, an entity
entitas menilai kinerjaa teknis dan kinerja assesses the technical performance and
fisik dari aset tersebut. physical performance of the asset.
b. Paragraf 20A menambahkan paragraf 20A b. Paragraph 20A adds paragraph 20A which
yang mengatur bahwa: provides that:
- entitas mengakui hasil penjualan dan biaya - the entity recognizes the proceeds from
perolehan atas item yang dihasilkan saat the sale and cost of the items produced
membawa aset tetap ke lokasi dan kondisi when bringing the property, plant and
yang diperlukan supaya aset siap equipment to the location and condition
digunakan sesuai dengan intensi necessary for the asset to be ready for use
manajemen dalam Laba Rugi. in accordance with management's intention
in Profit and Loss.