Page 46 - E-Book Enzim
P. 46
Ikatan koordinasi: jenis ikatan kovalen yang Lipase: enzim pengurai lemak menjadi asam
dapat dibedakan dari sumber elektron dengan lemak dan alkohol.
penggunaannya bersamaan. Lipid: zat lemak yang tidak larut dalam air.
Ikatan kovalen: ikatan kimia antar atom Logam: mineral yang tidak tembus pandang.
dengan berbagi elektron. Lumen: rongga di dalam pembuluh.
Ikatan peptida: ikatan yang melibatkan atom
C karboksil di asam amino dengan atom N M
amina di asam amino lain. Maksimum: paling tinggi.
Inaktif: keadaan tidak aktif. Malonat: inhibitor respirasi sel.
Induksi: penarikan kesimpulan berdasarkan Maltase: enzim yang mengaktifkan perubahan
keadaan khusus. maltosa menjadi glukosa.
Industri: kegiatan memproses barang Maltosa: disakarida yang terbentuk dari dua
berdasarkan sarana prasarana. unit glukosa.
Inhibisi: hambatan dalam bekerja. Marka: tanda.
Inhibitor: zat kimia penghambat reaksi. Membran: lapisan pemisah tipis.
Intrasel: di dalam sel. Metabolik: berhubungan dengan pertukaran
Ion: partikel bermuatan listrik. zat pada organisme.
Ionisasi: pengionan. Metabolit: setiap bentuk hasil metabolisme.
Irreversibel: berjalan satu arah, tidak dapat Mikroorganisme: makhluk hidup mikroskopis
balik dan bersifat stabil. terbentuk dari satu atau beberapa sel.
Modifikasi: perubahan.
J Molekul: bagian terkecil dari senyawa.
Jaringan: kumpulan sel yang sama dan
bersatu. N
Nonkompetitif: tidak ada persaingan.
K Nutrien: zat yang diperlukan makhluk hidup
Karbohidrase: enzim yang memecah untuk hidup, tumbuh, dan berkembang.
karbohidrat.
Karbohidrat: senyawa organik karbon, O
hidrogen, dan oksigen. Optimum: kondisi yang terbaik.
Kasein: protein susu. Organik: berhubungan dengan organisme
Kaseinogen: protein utama dalam susu yang hidup.
membentuk kasein.
Katalase: enzim yang memecah H2O2 menjadi P
H2O dan O2. Pati: karbohidrat kompleks yang tidak larut
Katalitik: berhubungan dengan katalis. dalam air.
Katalis: zat yang dapat mempercepat reaksi. Penisilin: antibiotik yang dihasilkan oleh jamur
Kesetimbangan: keadaan setimbang. Penicillium notatum dan Penicillin
Kimia: ilmu tentang susunan, sifat, dan reaksi chrysogenum.
suatu unsur atau zat. Pepsin: enzim dalam getah lambung untuk
Koagulasi: perihal menjadi keras atau padat menguraikan protein.
(menggumpal). Pepstatin: penghambat protease aspartil yang
Koenzim: senyawa nonprotein yang terikat kuat.
lemah dengan apoenzim. Peptidase: enzim yang memecah peptida
Kofaktor: komponen nonprotein yang menjadi asam amino.
dibutuhkan enzim agar aktif. Pepton: hasil hidrolisis protein yang larut
Konsentrasi: persentase kandungan bahan dalam air.
dalam larutan. Peroksidase: enzim yang memacu reaksi
Konstan: tetap tidak berubah. oksidasi dalam tubuh
Kompetitif: persaingan. pH: derajat keasaman.
Polarisasi: penarikan pasangan elektron
L elektron ke salah satu atom penyusun.
Laktase: enzim dalam cairan pencernaan. Polimer: zat hasil polimerisasi molekul yang
Laktosa: gula susu yang keras. sangat banyak.
BIOLOGI-ENZIM 35