Page 25 - Emodul Praktikum Termokimia
P. 25
25
Eksperimen 4
Tujuan: Menentukan entalpi pelarutan KNO3 dan NaOH dalam air
Alat dan bahan:
1. Neraca
4. Gelas ukur 100 mL
o
o
2. Termometer (-10 C sampai 100 C)
5. Gelas arloji
3. Gelas polistirena (atau bekas tempat
6. KNO lebih kurang 10 g
3
air mineral yang dimodifikasi sebagai
kalorimeter)
Cara Kerja:
1. Hitung massa 0,1 mol kalium nitrat, KNO (s).
3
2. Tambahkan 100 mL aquades ke dalam gelas polistirena dan catat
temperature seteliti mungkin.
3. Timbang lebih kurang 0,1 mol KNO dengan gelas arloji dan dengan cepat
3
masukkan ke dalam gelas polistirena.
4. Aduk dengan thermometer untuk melarutkan KNO dan catat temperatur
3
terendah yang dicapai.
5. Cuci kalorimeter dan ulangi dengan 0,1 mol NaOH padat.
6. Masukkan hasil yang diperoleh ke dalam tabulasi data.
Sebelumnya Menu Selanjutnya