Page 73 - Modul Sejarah Indonesia Kelas XII _KD 3.1 dan 4.1
P. 73
sebagai sebuah penyakit yang lebih parah daripada perasaan kesukuan dan kedaerahan. Penyakit
inilah yang menyebabkan tidak adanya satu kesatuan dalam membangun Indonesia. Partai-partai
yang ada pada waktu itu berjumlah sebanyak 40 partai dan ditekan oleh Soekarno untuk dibubarkan.
Namun demikian, Demokrasi Terpimpin masih menyisakan sejumlah partai untuk berkembang. Hal
ini dilakukan dengan pertimbangan Soekarno akan keseimbangan kekuatan yang labil dengan
kalangan militer. Beberapa partai dapat dimanfaatkan oleh Soekarno untuk dijadikan sebagai
penyeimbang
72