Page 12 - Buku Murid Pendidikan Pancasila untuk SD_MI Kelas III - Fase B
P. 12

Petunjuk Penggunaan Buku Siswa






                   Buku Pendidikan Pancasila ini terdiri dari berbagai kegiatan belajar
                   yang    menyenangkan.          Proses kegiatan        belajar   dilakukan     dengan
                   berbagai macam aktivitas. Hal tersebut dilakukan agar kemampuan

                   komunikasi, kolaborasi, bernalar              kritis, serta    kreativitas peserta
                   didik terlatih dengan baik.


                                                      Sampul Bab/Cover

                                                     Berisi  nomor   dan  judul  bab, gambar    yang
                                                     berkaitan dengan materi pada bab tersebut
                                                     serta pertanyaan pemantik.






                                                          Pemantik
                                                          Merupakan     sebuah    pertanyaan    untuk
                                                          menggugah      rasa ingin    tahu   peserta
                       1.                                 didik  yang  terdapat   pada awal    bab.






                         Tujuan Pembelajaran

                        Merupakan      tujuan  yang   akan   dicapai
                        dalam    proses kegiatan    pembelajaran.






                         Alur Tujuan Pembelajaran
                        Merupakan     pencapaian    aspek   pengetahuan,
                        keterampilan, dan        sikap   yang   harus di-
                        laksanakan     pada kegiatan       pembelajaran.                              2.






                                                                   Kata Kunci
                                                                   Berisi  kata-kata penting     yang
                                             3.                    disampaikan     dalam    buku.






                   xii
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17