Page 14 - Buku Murid Pendidikan Pancasila untuk SD_MI Kelas III - Fase B
P. 14
Ayo, Membaca
Ayo Membaca
Merupakan kegiatan yang dilakukan
untuk memperoleh informasi dari
9. suatu teks dan memahami bacaan.
Ayo, Menyimak
Ayo Menyimak
Merupakan kegiatan mendengarkan secara saksama apa yang
diucapkan guru atau teman sekelas.
Ayo, Mengamati
Ayo Mengamati
Merupakan kegiatan memperhatikan dengan teliti.
Ayo, Bercerita
Ayo Bercerita
Merupakan kegiatan menyampaikan atau menuturkan sebuah
cerita.
Ayo, Berdiskusi
Ayo Berdiskusi
Merupakan kegiatan bertukar pikiran antara dua orang atau lebih.
Ayo, Bermain
Ayo Bermain
Merupakan kegiatan bersenang-senang untuk melatih ke-
terampilan sosial peserta didik.
Ayo, Bernyanyi
Ayo Bernyanyi
Merupakan kegiatan menyanyikan lagu yang nadanya sudah
dikenal anak, namun liriknya diubah sesuai dengan materi yang
sedang dipelajari.