Page 19 - Buku Murid Matematika untuk SD_MI Kelas VI - Fase C
P. 19

Kata Kunci

                      Pecahan, desimal, perkalian pecahan, pembagian pecahan, bilangan
                      kebalikan, bilangan asli.





                         Peta Konsep



                                                     Bentuk Bilangan




                                         Pecahan                            Desimal






                                 Perkalian       Pembagian       Notasi   Membandingkan  Mengurutkan
                                  Pecahan        Pecahan        Desimal     Dua Desimal    Desimal



                               Ayo Mengingat Kembali



                      Ayo diingat kembali tentang konsep perkalian dan pembagian bilangan asli
                      dan konsep pecahan yang sudah kalian pelajari di kelas sebelumnya. Ayo
                      kalian ingat kembali, ya.

                      •    Perkalian dua bilangan asli
                           Perhatikan beberapa kantong permen berikut ini.














                           a.  Berapakah banyak permen seluruhnya?

                           b.  Bagaimana kalian menuliskan operasi matematikanya?
                      •    Pembagian dua bilangan asli

                           Terdapat 20 permen yang akan dibagikan kepada 5 orang anak.














                                                                            Bab 1 Pecahan dan Desimal        5
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24