Page 223 - Kristen-BG-KLS-VI
P. 223

Glosarium



                    bertobat                     :  menyesal     dan      berniat     hendak
                                                  memperbaiki  (perbuatan  yang  salah
                                                  dan sebagainya.
                    diskriminasi                 :  pembedaan perlakuan terhadap sesama
                                                  warga negara berdasarkan warna kulit,
                                                  golongan,  suku,  ekonomi,  agama,  dan
                                                  sebagainya.
                    hidroponik                   :  cara     bercocok       tanam       tanpa
                                                  menggunakan tanah.
                    kanon                        :  lagu yang dinyanyikan secara bersahut-
                                                  sahutan.
                    penyandang disabilitas  :     seseorang          yang         mengalami
                                                  keterbatasan  fisik,  intelektual,  mental
                                                  dan/atau sensorik dalam jangka waktu
                                                  lama  yang  dalam  berintegrasi  dengan
                                                  lingkungan dapat mengalami hambatan
                                                  atau  kesulitan  untuk  berpartisipasi
                                                  secara penuh dan efektif dengan anak
                                                  lainnya berdasarkan kesamaan hak.
                    timpang                      :  pincang yang tetap (karena salah satu
                                                  kakinya tidak sama panjang).
                    toleransi                    :  (berasal  dari  kata  dasar  toleran)
                                                  yang  berarti  bersifat  atau  bersikap
                                                  menenggang (menghargai, membiarkan,
                                                  membolehkan)  pendirian  (pendapat,
                                                  pandangan,  kepercayaan,  kebiasaan,
                                                  kelakukan,  dan  sebagainya)  yang
                                                  berbeda  atau  bertentangan  dengan
                                                  pendirian sendiri.











                                                                                          205
   218   219   220   221   222   223   224   225   226   227   228