Page 46 - E-MODUL SUDUT DAN GARIS SEJAJAR
P. 46
Setelah kamu selesai mempelajari Kegiatan Belajar 3, kerjakanlah Evaluasi KB 3 berikut
dengan jujur dan sungguh-sungguh. Kemudian periksa hasil pekerjaannmu dengan kunci
jawaban yang ada pada akhir e-modul ini. Hitunglah hasil pekerjaanmu dengan rumus berikut:
ℎ
= × 100
2
Jika skor yang kamu peroleh ≥ 70, “SELAMAT!!” Kamu telah berhasil memahami Kegiatan
Belajar 3, sehingga kamu dapat melanjutkan ke Kegiatan Belajar 3. Namun, apabila skor yang
kamu peroleh < 70 , ayo pelajari Kegiatan Belajar3 dengan lebih cermat. Jika ada kesulitan
silahkan didiskusikan dengan gurumu, lalu coba kembali mengerjakan Evaluasi KB 4.
Evaluasi KB 3
1. Pak Adam merupakan seorang arsitek yang
tengah menangani proyek pembangunan
mushola di kompleks perumahan Rasyid.
Adapun desain mushola minimalis yang telah
pak Adam rancang tampak pada gambar di
samping. Lukislah sebarang ∠ yang
merupakan sudut lancip dari atap mushola Sumber: Google
tersebut(2 ∠ merupakan sudut istimewa) !
2. Acara buka bersama yang diadakan keluarga
Abdullah di panti asuhan berjalan dengan lancar.
Buka puasa yang berlangsung khidmat tersebut
dipimpin langsung oleh Abdullah sendiri. Tanpa ia
sadari saat menengadahkan tangan ke atas saat
membacaakan do’a tangannya membentuk sebuah
sudut lancip dengan besar 75°. Dengan Sumber: Google
menggunakan jangka dan penggaris lukislah sudut
tersebut dari sudut 150° sesuai dengan langkah-
langkah yang telah kamu pelajari sebelumnya!