Page 23 - E-Modul Interaktif Kimia Materi Bentuk molekul_Neat
P. 23

KIMIA




                             •  Ikatan antara atom Karbon dengan
                                atom Klorin dalam molekul ini adalah

                                ikatan ikatan tunggal

                             •  Jumlah elektron valensi atom pusat: 4
                             •  Jumlah domain elektron ikatan (X): 4
                                                                                           Cl
                             •  E =  4−4  = 0
                                     2
                                Maka tipe molekulnya yaitu AX4

                                Berdasarkan       penyelesaian      tersebut,              C      Cl
                                                                                 Cl
                                disimpulkan  bahwa  CCl4    memiliki  bentuk
                                molekul  tetrahedral  seperti  Gambar  9.
                                                                                                 Cl
                                Dengan  besar  sudut  ikatan  antara  Cl–C–Cl      109,5°
                                                                                 Gambar 9. Bentuk Molekul CCl4
                                adalah 109,5⸰.                                      Sumber: microsoft word

                               Untuk  memudahkan  Anda  dalam  membayangkan  bentuk  molekul  CCl4,
                               perhatikan video  ilustrasi 3D bentuk molekul CCl4 berikut.












                           d.  NH3

                               Dalam molekul NH3 atom pusat N mengikat tiga atom H.
                             •  Konfigurasi elektron:

                                        2
                                                3
                                            2
                                7 N  : 1s  2s  2p                  elektron valensi (ev): 5
                                1 H : 1s 1                         elektron valensi (ev): 1
                             •  Struktur Lewis NH3 :

                                                                   ●●
                                                           H   N    H
                                                                        ×

                                                                ×
                                                                ●      ●                                             Daftar Isi
                                                                   ● ×
                                                                   H



                                                      Gambar 10. Struktur Lewis NH3


                                                                                  Bentuk Molekul     11
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28