Page 81 - e-module fluida statis model pembelejaran POE
P. 81
Keterangan:
y = kenaikan/penurunan permukaan zat cair dalam pipa (m)
= tegangan permukaan zat cair (N/m)
θ = sudut kontak
3
ρ = massa jenis zat cair (kg/m )
2
g = percepatan gravitasi (m/s )
r = jari=jari pipa kapiler (m)
Contoh Soal
Sebuah pipa kapiler yang berdiameter 0,6 mm dimasukkan secara tegak
3
lurus ke dalam sebuah bejana yang berisi raksa (ρraksa = 13.600 kg/m ), sudut
0
kontak raksa dengan dinding pipa adalah 140 . Jika tegangan permukaan
raksa besarnya 0,06 N/m, tentukan besarnya penurunan raksa dalam pipa
kapiler!
Penyelesaian
-4
Diketahui: d = 0,6 mm = 6 x 10 m
-4
r = 3 x 10 m
3
ρraksa = 13.600 kg/m
0
θ = 140
= 0,06 N/m
Ditanyakan: besarnya penurunan raksa dalam pipa kapiler
2(0,06 / ) cos 140 0
Jawab: = = −0,002253
2
3
(13.600 / )(10 / )(3 10 −4 )
75