Page 38 - Pajak Pertambahan Nilai dan Pajak atas Penjualan Barang Mewah
P. 38
mewah dengan tarif 30%; diasumsikan kurs pajak terhadap US $ adalah
Rp. 7.200
• Membeli sebuah mobil box pengangkut barang seharga Rp.
220.000.000 dan sebuah mobil sedan untuk direktur sebesar Rp.
330.000.000 (harga kedua kendaraan tersebut sudah termasuk PPN)
Diminta:
1. Hitung PPN atas transaksi di atas
2. Berapakah PPN yang harus disetor?
Pembahasan:
❖ Penjualan langsung ke konsumen sebanyak Rp. 1.400.000.000
PPN = 10% x 1.400.000.000
= Rp. 140.000.000 (PPN keluaran)
❖ Penyerahan barang elektronik kepada Pemkot Makassar sebesar Rp.
440.000.000 (sudah termasuk PPN)
DPP = 100/110 x 440.000.00
= Rp. 400.000.000
PPN = 10% x 400.000.000
= Rp. 40.000.000 (PPN Keluaran)
❖ Menyumbangkan ke panti asuhan I buah TV seharga Rp 4.000.000
termasuk keuntungan sebesar Rp. 400.000
DPP = 4.000.000-400.000
= Rp. 3.600.000
PPN = 10% x 3.600.000
= Rp. 360.000 (PPN keluaran)
❖ Membangun gudang elektronik seluas 500 meter persegi di kawasan
pergudangan sendiri Rp. 350.000.000
DPP = 20% x 350.000.000
= Rp. 70.000.000
PPN = 10% x 70.000.000
= Rp. 7.000.000 (PPN keluaran)
Prodi Akuntansi/ Fakultas Ekonomi/UNIMED/ 2022 35