Page 41 - Pajak Pertambahan Nilai dan Pajak atas Penjualan Barang Mewah
P. 41

Tahun 1983. Dengan perhitungan di atas, maka besaran PPN yang terutang
                               adalah Rp20.000.000.




                                       Contoh Soal Materi PPnBM



                               Soal 1
                               Salsa membeli mobil mewah dari luar negeri seharga Rp 950.000.000

                               sebagai hadiah untuk dirinya sendiri. Jika tarif PPnBM ditetapkan
                               pemerintah sebesar 40%, lalu berapa yang harus Rani bayarkan ketika

                               ingin membawa mobil tersebut ke Indonesia?

                               Pembahasan:
                               PPN  = Tarif PPN × (Harga Barang - PPnBM)

                                        = 11% × (Rp 950.000.000 - (Rp 950.000.000 × 40%))
                                        = 11% × (Rp 950.000.000 - Rp 380.000.000)

                                        = 11% × Rp 570.000.000
                                        = Rp 62.700.000

                               Jadi total harga mobil yang harus Rani bayar adalah :

                               Harga Mobil + PPN + PPnBM
                               =  Rp    950.000.000 + Rp 62.700.000 + Rp 380.000.000

                               =  Rp 1.392.700.000

                               Jadi total yang harus dibayar Rani adalah Rp 1.392.700.000.



                               Soal 2

                               CV XYZ mengimpor mesin fotocopy mewah dari luar negeri seharga USD
                               50.000 dengan kurs Rp 14.500/USD dan dikenakan PPnBM sebesar 25%.

                               Berapa besar jumlah PPnBM yang harus dibayarkan oleh CV XYZ?

                               Pembahasan:
                               Pertama, kita harus menghitung harga mesin fotocopy dalam Rupiah

                               dengan menggunakan kurs yang berlaku:
                               US $ 50.000 x Rp 14.500 = Rp 725 juta




                                                Prodi Akuntansi/ Fakultas Ekonomi/UNIMED/ 2022      38
   36   37   38   39   40   41   42   43