Page 3 - E MAGAZINE JULI 2023
P. 3

Rupbasan Pangkalpinang Ikuti Rekonsiliasi dan Pemutakhiran

                                Data LK dan BMN Semester I Tingkat Wilayah Tahun 2023







































                      Pangkalpinang(7/7/2023)–Rupbasan Kelas II                         Kemudian  dilanjutkan  dengan  pembukaan

                Pangkalpinang  mengikuti  kegiatan  Rekonsiliasi                   kegiatan  Rekonsiliasi  Laporan  Keuangan  dan

                Laporan  Keuangan  dan  BMN  (Barang  Milik                        BMN  (Barang  Milik  Negara)  Tingkat  Wilayah

                Negara) Tingkat Wilayah Semester 1 Tahun 2023                      Semester  1  Tahun  2023  secara  langsung  oleh


                di Balai Pengayoman Kantor Wilayah yang diikuti                    Kepala kantor Wilayah, Harun Sulianto.

                oleh  para  Kepala  Unit  Pelaksana  Teknis                             “Rekonsiliasi  ini  harus  berdampak,  sehingga

                Pemasyarakatan  dan  Imigrasi,  para  Pejabat                      laporan keuangan jajaran Kanwil Kemenkumham

                Struktural  Kantor  Wilayah,  serta  Operator                      Babel  sesuai  dengan  kaidah  Standar  Akuntansi

                Keuangan dan BMN.                                                  Pemerintahan  (SAP)  dan  disampaikan  tepat


                      Kegiatan diawali dengan Laporan oleh Kepala                  waktu,” jelasnya.

                Divisi Administrasi, Muslim Alibar. Dalam laporan                       Kakanwil  Harun  juga  meminta  agar

                tersebut,  Muslim  Alibar  mengatakan  bahwa                       jajarannnya  mengoptimalkan                  penyerapan

                laporan        keuangan         merupakan           bentuk         anggaran  dan  Indikator  Kinerja  Pelaksanaan

                pertanggungjawaban               pelaksanaan          APBN         Anggaran  (IKPA),  agar  pada  akhir  tahun  meraih

                (Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara), baik                     penghargaan kinerja terbaik dari Kemenkumham

                secara  internal  maupun  secara  publik  kepada                   seperti tahun lalu.


                masyarakat.

                      Kadivmin  Muslim  juga  mengatakan  jika

                penyusunan  laporan  keuangan  dilakukan  secara

                berjenjang,  mulai  dari  tingkat  UPT  (Unit

                Pelaksana  Teknis),  Kantor  Wilayah,  dan  Unit

                Eselon  I,  untuk  kemudian  digabungkan  pada

                tingkat  Kementerian  sebagai  Unit  Akuntansi


                Pengguna Anggaran.
   1   2   3   4   5   6   7   8