Page 27 - Modul Elektronik IPA SMP Kelas VII
P. 27
Analisislah besaran, nilai, dan satuan pada beberapa pernyataan berikut!
No Pernyataan Besaran Nilai Satuan
1 Pak Husen sedang mengelilingi kebun sawitnya.
Diketahui luas kebun sawit Pak Husen ialah seluas 5 … … …
hektar.
2 Siswa kelas VII A sedang melakukan praktikum.
Praktikum yang dilakukan yaitu mengukur massa … … …
tabung reaksi. Siswa tersebut memperoleh massa
tabung reaksi yaitu 250 gram.
3 Rina pergi ke swalayan untuk membeli keperluan
sehari-harinya. Sesampainya di swalayan, Rina harus … … …
mengecek suhu tubuhnya. Suhu tubuh Rina yaitu
0
35,1 C.
4 Joko dan keluarganya mudik ke kampung halaman
yaitu di Buleleng. Jarak rumah Joko dari Denpasar ke … … …
Buleleng yaitu sekitar 81,4 kilometer.
5 Santi dan ibunya berbelanja buah mangga menjelang
hari raya. Santi membeli buah mangga sebanyak 3 … … …
kilogram.
Hasil pengukuran yang lebih besar ataupun lebih
kecil dari meter dapat digunakan awalan-awalan.
Klik “Video 1” sebanyak 2
kali, kemudian cermati!
Tujuan dari penggunaan awalan ini agar dapat
memudahkan dalam berkomunikasi dikarenakan
Video 1.mp4 angkanya menjadi lebih sederhana. Contohnya
seperti penyebutan 50.000meter dapat
dipermudah menjadi 50 kilometer.
14