Page 58 - TEST FLIP LAPORAN KOMPILASI BANK ZAHEER
P. 58
KINERJA PRAKTIK CUSTOMER SERVICE 1
15 Desember 2020
Nama: Karimah Jabbarina
NIM: 4.42.18.0.12
1. KOMUNIKASI
a. Nasabah 1
• CS: “Assalamualaikum wr.wb. Selamat pagi, selamat datang di Bank Zaheer
Syariah
Perkenalkan saya Karimah Jabbarina sebagai Customer Service 1 Bank Zaheer
Syariah? Mohon maaf dengan ibu siapa?”
• Nasabah: “Waalaikumsalam wr wb... Pagi juga bu rima... Nama saya eri”
• CS: B”aik bu Eri, ada yang bisa saya bantu?”
• Nasabah: “Jadi begini bu... Saya mempunyai niatan untuk dapat ziarah ke mekkah
madinah dengan suami beserta kedua orang tua kami... Untuk itu, apakah ada produk
yang sesuai dengan kebutuhan saya tersebut bu? ”
• CS: “Baik Bu Eri. Untuk keperluan Bu Eri yaitu ingin memiliki tabungan ke Baitullah
ya? Di bank kami memiliki produk tabungan Baitullah zaheer IB. Produk ini ditujukan
kepada nasabah yang ingin menabung untuk keperluan haji maupun umroh. Berikut
brosurnya Bu.”
• Nasabah: “Terimakasih bu... Sebentar saya mencoba mencermati ya bu ”
• Nasabah: “Produk ini menggunakan akad apa ya bu? Apakah ada pembagian
nisbahnya bu? ”
• CS: “BZS Baitullah menggunakan akad wadiah Bu. Dimana akad wadiah merupakan
akad titipan dengan setoran awal 100.000 bu. Ada bonus dari kebijakan bank bu”
• Nasabah: Besarnya berapa ya bu”
• CS: “Besarnya bonus tergantung saldo yang Ibu miliki.
Saldo 1.000.000 - 5.999.999 bonus 10.000
Saldo 6.000.000 - 10.999.999 bonus 20.000
52
LAPORAN KOMPILASI BANK ZAHEER SYARIAH

