Page 404 - BUKU GELORA KATA KATA FAHRI HAMZAH
P. 404

Dr. Fadli Zon, M.Sc
                                             26
                               OPERASI TANGKAP TANGAN ILEGAL


                  Hal itu tidak saja menyebabkan pelanggaran dan
                  rusaknya seluruh bangunan hukum kita tetapi juga
                  pembelokan.


                  Kesibukan OTT KPK yang selama ini menyibukkan
                  bangsa kita adalah “jalan pintas” yang salah dan bahaya.

                  KPK tidak lagi memberantas korupsi sebagaimana yang
                  kita maksudnya dalam perumusan UU. Tapi mencari
                  sensasi.


                  Hasil dari OTT KPK hanya ada dalam imajinasi. Pikiran
                  orang-orang yang gagal memahami persoalan dan tidak
                  menyelesaikan masalah.


                  KPK akhirnya tidak suka audit. Kerugian negara
                  Trilyunan diabaikan dan uang terima kasih puluhan juta
                  diintip.


                  Padahal sampai kiamat kalau manusia mencoba
                  mengontrol moralitas individual gak akan sanggup.

                  Tetapi kerugian negara adalah sesuatu yang dapat
                  dicegah sekarang juga dan diperlukan.


                  Karena itu saya juga termasuk yang cerewet soal audit
                  BPK dan keharusan KPK untuk Kordinasi temuan dalam
                  Hapsem.



                                            397
   399   400   401   402   403   404   405   406   407   408   409