Page 405 - BUKU GELORA KATA KATA FAHRI HAMZAH
P. 405

FAHRI HAMZAH
                                       GELORA KATA-KATA
                                       SEPUTAR DEMOKRASI
                                       DAN MUSUH-MUSUHNYA


                  Seharusnya KPK bukan secara intensif melakukan OTT
                  KPK tapi meminta audit yang lebih tajam kepada BPK.


                  Di sanalah kerugian publik dapat ditemukan secara

                  substantif rupiah demi rupiah oleh BPK yang punya
                  reputasi internasional.


                  Sekarang, jangankan sinergi malah KPK menggelar
                  pengintaian di BPK. Lalu menyadap dan menangkap
                  uang 40 juta.



                  Peristiwa OTT KPK di BPK ini aneh justru setelah BPK
                  sebagai Supreme auditor mulai berkoordinasi dengan
                  supreme controller DPR.


                  Inilah yang membuat saya curiga bahwa KPK
                  menggunakan kewenangan besarnya justru untuk
                  melumpuhkan lembaga lain.


                  Kita lihat sekarang, lembaga yang kredibel sudah hilang.

                  Hanya satu sisanya KPK saja.


                  Maka untuk didiskusikan secara akademik oleh para
                  cendekiawan, apakah kerja KPK masih sesuai rencana
                  awal reformasi?



                                            398
   400   401   402   403   404   405   406   407   408   409   410