Page 13 - Buku Legong Kuntir Lengkap
P. 13

Ni Wayan Mudiasih dan Rinto Widyarto











           1.1  Latar Belakang

           Perkembangan teknologi yang begitu cepat, berpengaruh terha-
           dap kehidupan manusia dan dunia pendidikan. Masa Pandemi
           saat ini teknologi mempengaruhi perubahan perilaku kehidupan
           manusia, sehingga diperlukan upaya untuk mensikapi dan me-
           ngembangkan  kinerja  dalam  mencapai  tujuan  tertentu.  Penca-
           paian  tujuan  pembelajaran  dalam  bidang  pendidikan  menurut
           Syaefudin (2010:6) inovasi pendidikan merupakan sebuah peru-
           bahan yang baru dan kualitatif berbeda yang diusahakan untuk
           meningkatkan pencapaian dalam bidang pendidikan. Secara ti-
           dak langsung inovasi dalam pendidikan sangat diperlukan guna
           mendorong individu mengembangkan cara berpikirnya. Inovasi
           dalam pendidikan, dapat membuka peluang bagi beberapa tena-
           ga pengajar guna mengembangkan cara mengajar lewat tekno-
           logi.

           Teknologi saat ini dirasakan langsung dapat memberikan kemu-
           dahan serta efisiensi dalam berbagai bidang. Perkembangan tek-
           nologi  yang  telah  merambah  dalam  sendi  kehidupan  manusia
           begitu  kompleks  dan  heterogen.  Melalui  teknologi  membantu
           adanya interaksi yang baik antar individu dan memudahkan pe-
           nyampaian informasi dari berbagai belahan dunia tanpa meman-
           dang jarak dan penerimanya. Pengaplikasian teknologi terdapat
           beragam jenis, salah satunya ialah teknologi dalam pembelajar-
           an. Teknologi pembelajaran sebagai sebuah bentuk penemuan il-



                                           xii
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18