Page 167 - SOAL TRYOUT FIKIH
P. 167

18. Berbeda dengan Piaget, perkembangan kognitif menurut Vygotsky               0/1

                       lebih menekankan pada konsep sosiokultural, yaitu konteks sosial dan
                       interaksi dengan orang lain dalam proses belajar anak. Vygotsky juga
                       yakin suatu pembelajaran tidak hanya terjadi saat di sekolah atau dari
                       guru saja, tetapi suatu pembelajaran dapat terjadi saat siswa bekerja

                       menangani tugas-tugas yang belum pernah dipelajari di sekolah namun
                       tugas-tugas itu bisa dikerjakannya dengan baik, misalnya di masyarakat.
                       Salah satu aspek perkembangan kognitif yang sangat penting bagi
                       proses belajar peserta didik di sekolah yaitu keterampilan kognitif, yakni

                       suatu kemampuan dalam ...



                        A. Menata dan menganalisis pikiran dalam mengolah pertemanan


                        B. Menata dan menyimpulkan pikiran dalam mengolah bahan ajar


                        C. Menata dan menyederhanakan pikiran dalam mengolah perilaku


                        D. Menata dan menggunakan pikiran dalam mengolah informasi

                        E. Menata dan memanfaatkan pikiran dalam mengolah kegiatan


                  Jawaban yang benar


                        D. Menata dan menggunakan pikiran dalam mengolah informasi







                       3. Penjelasan tentang kompetensi dan kualifikasi guru terdapat pada …           0/1





                        A. PP No 19 Tahun 2005 tentang standar nasional pendidikan

                        B. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No 16 Tahun 2007


                        C. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional No 24


                        D. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional No 23


                        E. UU Sisdiknas Tahun 2003


                  Jawaban yang benar

                        B. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No 16 Tahun 2007
   162   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172