Page 321 - BUKU AJAR BIOKIMIA 1 K5FN
P. 321

       Terdapat dalam bentuk Fe (II) atau (Fe(III) di dalam tubuh ditemukan berasosiasi dgn protein di dalam tubuh tersimpan dlm jumlah besar dalam protein ferritin. Dalam bentuk bebas di dalam tubuh konsentrasi sangat rendah. Karena ion Ferri tidak larut dalam air. Mungkin ion ferro toksik bagi sel, dapat bereakasi dengan peroksida membentuk radikal hidroksil.
HOOH HO- + HO.
Makanan biasa mengandung Fe (III)  tapi untuk mudah diserap harus dlm bentuk Fe (II). Reduksi Fe (III) menjadi Fe (II)  dgn askorbat (vit C) atau dgn suksinat
Zinc (Zn)
Elemen essensial dalam makanan baik (tumbuhan, hewan dan manusia). Dibutuhkan untuk pembentukan substansi dalam sel dan untuk reproduksi biologis. Diperlukan dalam sintesis DNA dan RNA. Kekurangan Zn tidak spesifik karena banyaknya enzim yg membutuhkan Zn. Defisiensi Zn menyebabkan Imunodefisiensi, Peningkatan jumlah infeksi, Pertumbuhan terhambat.
Materi vitamin dan mineral dapat di lihat pada video berikut ini.
Gambar 172 Vitamin dan Mineral Sumber: Sukaryawan & Sari 2021
  318
   


























































































   319   320   321   322   323