Page 64 - Microsoft Word - LAPORAN AKHIR PPL MUTIA THULHASANAH
P. 64

LAMPIRAN 1
                                                MATERI PEMBELAJARAN

            Kaidah Pencacahan
                    Kaidah  pencacahan  merupakan  suatu  aturan  membilang  untuk  mengetahui  banyaknya  kejadian  atau  objek-
            objek tertentu  yang  muncul.   Dalam  kaidah pencacahan terbagi atas aturan perkalian, aturan penjumlahan, faktorial,
            permutasi dan kombinasi.























             1.  Aturan Penjumlahan.
                 Jika ada beberapa kegiatan yang saling lepas dan salah satunya harus dilakukan, maka jumlahkan banyak cara
                 melakukan masing-masing kegiatan
                 Aturan penjumlahan dipakai jika:
                 a.  Ada beberapa kegiatan berbeda, namun hanya satu yang dilakukan
                 b.  Kita    sedang    membagi     kasus    (walaupun    ketika   membagi     kasus,    aturan
                     penjumlahan biasanya dipakai beriringan dengan kaidah atau rumus lain)

             2.  Aturan Perkalian
                 Jika    ada      beberapa    kegiatan    yang      independen     dan     semuanya     harus
                 dilakukan, maka kalikan banyak cara melakukan masing-masing kegiatan. Aturan perkalian dipakai jika:
                 a.  Ada satu kegiatan yang terdiri dari beberapa tahap, atau
                 b.  Ada beberapa kegiatan berbeda yang semuanya harus dilakukan
                 Cara penyelesaian aturan pencacahan dapat diselesaikan dengan kotak, diagram, dan lain-lain. Rumus umum dari
                 suatu aturan perkalian adalah sebagai berikut jika terdapat k unsur yang tersedia dengan:
                 n1 = banyak cara untuk menyusun unsur pertama
                 n2 = banyak cara untuk menyusun unsur kedua setelah unsur pertama tersusun
                 n3 = banyak cara untuk menyusun unsur ketiga setelah unsur kedua tersusun
                 nk = banyak cara untuk menyusun unsur ke-k setelah objek unsur sebelumnya tersusun.
                 Maka banyak cara untuk menyusun k unsur yang tersedia adalah:
                 .
                                                               . . . . . . .


             3.  Faktorial
                 Adalah perkalian bilangan terurut. Simbol dari faktorial adalah “!” dimana
                 1! = 1 dan 0! = 1. Rumus umum dari faktorial adalah :


                                ! =     −    ×    −    × … … … ×   ×   ×


                                                           43
   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69